“Kita meminta perusahaan sawit pengusaha lokal yang beroperasi di Seumanah jaya mengadopsi hal yang sama dengan PT Parama grup, kemudian meminta kendaraan pengusaha tidak melintasi jalan melebihi kapasitas karena dapat merusak jalan, kata Sabri
Sabri juga menyebutkan seluruh lapisan menjamin keamanan investasi di Seumanah Jaya, namun perusahaan pengusaha harus memberikan dampak positif.
Untuk di ketahui jalan Gampong Seumanah Jaya merupakan urat nadi perekonomian warga, yang menghubungkan beberapa dusun, jalan tersebut rusak parah puluhan kilometer, kerusakan menahun itu, karena kurangnya perhatian pemerintah kabupaten, warga dan pemerintah desa setempat berupaya memperbaiki namun tidak berlangsung lama, maka dari itu masyarakat bersyukur pihak Suwasta membangun jalan tersebut.(Ardi)
BERITA Terkini:>>
- DPC Gerindra Aceh Timur, Sesalkan Pertanyaan Ketua DPRA
- Jaksa Tuntut Terdakwa Korupsi BRA 13 Tahun Penjara
- Pemkab Aceh Timur Optimalkan PAD dari Lahan HGU
- 13 Talenta Muda Asal Aceh Timur Peroleh Ilmu Sepakbola Standar Nasional
- Warga Apresiasi Suwasta Investasi Di Seumanah Jaya
Pewarta : ARDI
Editor : Jamadon
Copyright © Metropesawat.com 2025